Tidak Usah Takut Repot, Pertamina Siapkan Gerai di SPBU untuk yang Tidak Punya MyPertamina

By Widyastuti, Minggu, 3 Juli 2022 | 19:39 WIB
(Ilustrasi) Syarat dan cara daftar beli bensin tanpa aplikasi MyPertamina (dok. pertamina.com)

Irto menambahkan, untuk pembayaran beli BBM Pertalite maupun Solar hanya menunjukkan QR Codenya sebagai tanda telah terdaftar di situs MyPertamina.

"Pembelian tidak harus pakai aplikasi. Pembelian tidak harus pakai HP, bisa saja menunjukkan QR Codenya. Ini tahapan awal," kata dia.

Syarat dan cara daftar beli bensin tanpa aplikasi MyPertamina

Sebagaimana diketahui, PT Pertamina (Persero) melalui anak usahanya, Pertamina Patra Niaga membuka pendaftaran kendaraan dan identitasnya di Website MyPertamina per 1 Juli 2022.

Dari pendaftaran itu, pengguna akan mendapatkan QR Code yang dapat digunakan untuk pembelian BBM Subsidi di SPBU Pertamina.

Begini cara daftar beli bensin tanpa aplikasi MyPertamina.

1. Akses website MyPertamina

Untuk mendaftar pada situs tersebut, masyarakat dapat mengakses website subsiditepat.mypertamina.id.

Baca Juga: Profil dan Biodata Deva Mahenra, Pemeran Sal di Sinetron Ikatan Cinta Pengganti Aldebaran

2. Siapkan dokumen penting

Siapkan dokumen yang dibutuhkan antara lain:

a. KTP,