Bikin yang Berbeda, Ini Resep Nasi Goreng Sarden untuk Sarapan

By Alsabrina, Senin, 4 Juli 2022 | 05:00 WIB
Nasi Goreng Sarden (dok. sajiansedap.grid.id)

1 buah cabai merah besar

1/2 sendok teh terasi bakar

Cara Membuat:

1. Panaskan 1 sendok makan margarin. Masukkan telur. Aduk sampai berbutir kasar. Angkat. Sisihkan.

2. Tumis bumbu halus sampai harum. Masukkan mix vegetable, daun bawang, dan telur. Aduk sampai layu.

3. Masukkan nasi putih, garam, dan kecap manis. Aduk rata. Tambahkan ikan sarden. Aduk sampai matang.

Cukup dengan waktu 35 menit, kita sudah bisa menyajikan menu sarapan yang akan memanjakan lidah keluarga.

Selamat mencoba! 

Dapatkan pembahasan yang lebih lengkap dan mendalam di Tabloid NOVA.

Yuk, langsung langganan bebas repot di Grid Store.(*)

Artikel ini sudah pernah tayang di laman Sajian Sedap dengan judul Wajib Coba! Kelezatan Ekstra Nasi Goreng Sarden untuk Sarapan Beda