Cara Menghilangkan Flek Hitam di Pipi, Cuma Modal Buah Favorit Sejuta Umat Ini

By Presi, Sabtu, 23 Juli 2022 | 19:05 WIB
Ilustrasi cara menghilangkan flek hitam di pipi (iStockphoto)

Baca Juga: Bukan Cuma Buat Masak, 3 Bumbu Dapur Sejuta Umat Ini Ternyata Ampuh Hilangkan Flek Hitam di Wajah, Gampang Banget Cara Bikinnya!

 

Kunyit mengandung antioksidan dan sifat anti-inflamasi yang bisa mengobati jerawat, mengurangi bekas jerawat, memerangi radikal bebas dan mencerahkan hiperpigmentasi.

Caranya cukup oleskan kunyit yang dicampur dengan air pada area yang terdapat bintik-bintik hitam.

Dan yang nggak kalah penting adalah kita harus tetap terhidrasi.

Kita bisa menghilangkan flek hitam di pipi dengan cara mencegah tubuh mengalami dehidrasi.

Pasalnya, flek hitam memang bisa muncul karena dehidrasi.

Dengan mengonsumsi air yang cukup dapat menjadi penghalang alami untuk masalah kulit seperti bintik hitam dan membantu kita mendapatkan kulit yang bersih.

Baca Juga: Tinggal Ambil di Depan Rumah, Jangan Kaget Daun Sirih Ternyata Bisa Hilangkan Flek Hitam, Dijamin Manjur!

Dapatkan pembahasan yang lebih lengkap dan mendalam di Tabloid NOVA.

Yuk, langsung langganan bebas repot di Grid Store.(*)