Seberapa sering melakukan eksfoliasi tergantung pada jenis kulit dan jenis pengelupasan yang kita gunakan.
Baca Juga: Cara Menghilangkan Komedo dengan Bahan Alami, Salah Satunya Gula
Secara umum, pengelupasan kulit satu hingga dua kali seminggu sudah cukup efektif untuk kulit kering.
Sementara untuk kulit berminyak mungkin membutuhkan pengelupasan kulit lebih sering.
Hindari eksfoliasi berlebihan karena dapat menyebabkan kemerahan dan iritasi.
Bicaralah dengan dokter kulit jika kita memerlukan bantuan untuk mengetahui seberapa sering eksfoliasi perlu dilakukan.
Baca Juga: Rahasia Cantik: Seberapa Sering Eksfoliasi Kulit Harus Dilakukan?
Dapatkan pembahasan yang lebih lengkap dan mendalam di Tabloid NOVA.
Yuk, langsung langganan bebas repot di Grid Store.(*)