4 Cara Menghilangkan Telur Kutu Rambut Secara Alami, Bisa Pakai Bawang Putih

By Presi, Selasa, 6 Desember 2022 | 07:25 WIB
Ilustrasi cara menghilangkan telur kutu rambut secara alami ()

 

4. Cuka

Meskipun tidak ada bukti ilmiah yang membuktikan bahwa cuka adalah obat rumahan yang efektif untuk menghilangkan telur kutu dari rambut, ada baiknya dicoba.

Menerapkan cuka di kepala sebelum mencuci rambut dapat membantu melonggarkan lem yang menahan telur kutu ke batang rambut. Sehingga, kutu da telurnya pun lebih mudah untuk dihilangkan.

Pastikan kita menggunakan cuka suling pada rambut. Biarkan sebentar dan sisir rambut.

Kemudian bilas rambut secara menyeluruh dengan air hangat.

Cuka sari apel juga bisa digunakan sebagai alternatif.

Campurkan setengah cangkir cuka sari apel dengan setengah cangkir air dan oleskan di kepala.

Gunakan sisir nit untuk menghilangkan kutu, lalu bilas rambut dengan air hangat.

Nah, itulah cara menghilangkan telur kutu rambut. Selamat mencoba, ya.

 Baca Juga: Menurut Studi, Ini Cara Menghilangkan Kutu Rambut dengan Bahan Alami

  

Dapatkan pembahasan yang lebih lengkap dan mendalam di Tabloid NOVA.

Yuk, langsung langganan bebas repot di Grid Store.(*)