8 Fakta Menarik Hubungan Lionel Messi dan Antonella Roccuzzo, Awet Sejak Kecil

By Presi, Senin, 19 Desember 2022 | 13:05 WIB
Hubungan dan kisah cinta Lionel Messi, dan istrinya, Antonela Roccuzzo. (dok. instagram/antonelaroccuzzo)

Meski terus menjalin hubungan dengan Messi, keduanya harus rela hubungan jarak jauh.

6. Go public

Tidak diketahui hubungan Messi dan Antonella Roccuzzo di balik layar.

Namun, keduanya muncul ke publik sebagai pasangan sejak 2008.

7. Resmi menikah

Bertahun-tahun berlalu, Messi dan Antonella Roccuzzo akhirnya remi menikah pada 2017.

Di pernikahan tersebut, hadir sejumlah bintang sepak bola dunia yang merupakan kerabat Messi.

8. Kehadiran anak-anak

Sebelumnya, Messi dan Antonella Roccuzzo sudah memiliki dua orang putra, yaitu Thiago yang lahir November 2012, dan Mateo yang lahir September 2015.

Setelah menikah, mereka kembali dianugerahi seorang putra bernama Ciro yang lahir pada 2018.

 Baca Juga: Begadang Nonton Bola? Ini 3 Cara agar Tubuh Tetap Segar Saat Bekerja

Dapatkan pembahasan yang lebih lengkap dan mendalam di Tabloid NOVA.

Yuk, langsung langganan bebas repot di Grid Store.(*)