Inspirasi Dekorasi: 3 Area yang Harus Dihindari saat Menempatkan Pohon Natal di Rumah

By Alsabrina, Jumat, 23 Desember 2022 | 07:30 WIB
Pohon Natal (Pexels.com)

Namun jika tak memungkinkan, beri ruang sedikit untuk kita menggapai sakelar.

Ini dimaksudkan agar pohon Natal tak goyang atau bahkan tak jatuh apabila tersenggol tangan.

2. Hindari penempatan pohon Natal di area yang bisa menghalangi jalan masuk atau di depan lemari atau kabinet.

Bukan hanya membuat kita sulit untuk bergerak, ini juga bisa membuat kita menyenggol ornamen dan atau bahkan pohon itu sendiri yang berpotensi jatuh.

3. Hindari penempatan pohon Natal di dekat ventilasi.

Ventilasi harus bebas dari penghalang apa pun sehingga udara dapat tersirkulasi dengan baik.