Bikin Tak Nafsu Makan, Ini 5 Cara Menghilangkan Mulut Pahit Saat Sakit

By Presi, Sabtu, 1 April 2023 | 11:02 WIB
Ilustrasi bau mulut ()

Dengan mengunyah permen karet, produksi air liur akan bertambah yang membuat mulut menjadi basah.

Pertimbangkan untuk mengunyah permen karet yang bebas gula demi menjaga kadar gula di dalam tubuh.

5. Cegah asam lambung naik

Penyakit asam lambung atau gastroesophageal reflux disease (GERD) dapat membuat mulut terasa pahit.

Oleh sebab itu, kita perlu mencehah asam lambung naik agar mulut pahit bisa teratasi.

Hindari makan berlebihan, makan dengan porsi kecil tapi sering, serta tidak makan sebelum tidur.

Kemudian, hindari makanan dan minuman pemicu asam lambung naik seperti makanan pedas dan asam, kopi, teh, dan minuman berkafein lainnya.

Baca Juga: Kinclong! Inilah Cara Menghilangkan Noda Kuning di Keramik Kamar Mandi

Nah, itulah beberapa cara menghilangkan mulut pahit saat sakit yang bisa kita lakukan sendiri. Semoga informasinya bermanfaat ya. (*)