Wajib Dibayarkan Saat Ramadan, Ini 8 Golongan yang Berhak Menerima Zakat Fitrah

By Hinggar, Senin, 3 April 2023 | 08:00 WIB
(Ilustrasi) Zakat Fitrah (iStockphoto)

 

4. Amil Zakat

Panitia penerima dan pengelola dana zakat

5. Miskin

Orang yang mempunyai harta dan hasil usaha tetapi masih tidak mencukupi untuk memenuhi kebutuhannya

6. Mualaf

Kelompok orang yang dianggap masih lemah imannya karena baru masuk Islam.

7. Ibnu sabil

Orang yang terputus bekalnya dalam perjalanan/musafir dan pada pelajar perantauan

8. Riqab

Hamba sahaya atau budak.

(*)