3.Jangan gunakan air panas agar noda tidak menempel semakin kuat pada kain.
Cara menghilangkan noda darah haid di kasur dengan baking soda
1.Tuangkan baking soda yang sudah dicampur dengan sedikit air ke bagian kain kasur yang terkena noda.
2.Kemudian diamkan selama 30 menit.
3.Lalu, gosok dengan bantuan kain bersih atau lap.
Cara menghilangkan noda darah haid di kasur dengan sampo
1.Sikat lembut seprai dengan sampo.
2.Kemudian bilas hingga bersih.
Cara menghilangkan noda darah haid di kasur dengan garam dan sabun cuci piring
1.Campurkan 2 sendok makan garam dan satu sendok makan sabun pencuci piring.
2.Lembapkan bagian seprai yang terkena noda terlebih dahulu dengan air dingin, kemudian rendam dalam campuran sabun.
Baca Juga: 3 Cara Menghilangkan Noda Kuning di Kasur, Kapan Harus Diganti?