Resep Makanan Saat Sakit Tenggorokan, Bisa Tetap Enak dan Bekhasiat

By Maria Ermilinda Hayon, Senin, 8 Mei 2023 | 16:01 WIB
Resep Makanan Saat Sakit Tenggorokan (NOVA)

NOVA.ID - Sakit tenggorokan memang amat mengganggu.

Apalagi jika diikuti demam serta flu dan batuk setelahnya.

Kalau sudah begini, nafsu makan menurun dan tubuh jadi makin tidak fit.

Maka itu, kita harus pintar-pintar membuat makanan yang ramah di tenggorokan, tapi juga tetap nikmat dan menggugah rasa.

Misal, dengan menu Ginger Choco Pudding berikut.

Paduan coklat dan jahenya juara untuk jadi resep makanan saat sakit tenggorokan.

Selamat mencoba!

Ginger Choco Pudding

Bahan

800 ml air

100 gr jahe, bakar, memarkan

Baca Juga: Resep Teh Jahe, Inspirasi Minuman Hangat dengan Segudang Manfaat