Mau Dapat Penghasilan Tambahan? Coba Cara Jadi Dropshipper di Lazada

By Maria Ermilinda Hayon, Sabtu, 10 Juni 2023 | 10:02 WIB
Sukses dapat penghasilan tambahan dengan cara jadi dropshipper di Lazada (ChayTee)

3.Cari supplier dari produk yang ingin dijual

Pastikan supplier memiliki performa dan kualitas produk yang bagus, Sahabat NOVA bisa menghubungi toko melalui fitur chat untuk bertanya lebih lanjut mengenai produk yang ingin dijual.

4.Jika sudah menentukan supplier, kita bisa mulai memasarkan produk di media sosial kita sendiri

5.Setelah berhasil mendapatkan pesanan, minta data pengiriman seperti alamat, nama penerima, dan nomor telepon penerima ke pembeli

6.Selanjutnya, buka aplikasi Lazada atau kunjungi www.lazada.co.id

7.Masukkan produk pesanan pembeli ke keranjang

8.Buka halaman Troli dan centang produk yang ingin dipesan dan klik “Buat Pesanan” atau “Checkout”

9.Ubah alamat pengiriman dengan klik pada kolom alamat

10.Klik “Tambah Alamat Baru”

11.Masukkan detail alamat pengiriman yang telah diberikan pembeli. Lalu, klik “Simpan”

12.Pilih alamat yang baru saja kita tambahkan untuk dijadikan alamat pengiriman

Baca Juga: Cara Jadi Dropshipper di TikTok Shop dan Dapat Penghasilan Tambahan

13.Pilih metode pembayaran yang Anda inginkan dan klik “Buat Pesanan”

14.Selesaikan pembayaran pesanan dan tunggu hingga barang dikirimkan supplier ke pembeli Sahabat NOVA.

Gampang kan cara jadi dropshipper di Lazada untuk dapat penghasilan tambahan? (*)