Cara Membuat Media Promosi Penjualan di Shopee, Bisa Tingkatkan Penghasilan Tambahan!

By Nadia Fairuz Ikbar, Jumat, 23 Juni 2023 | 13:05 WIB
Cara buat media promosi Shopee untuk dapat penghasilan tambahan ()

3. Klik + Buat Iklan Baru.

4. Pilih jenis Iklan Pencarian untuk membuat Iklan Pencarian Produk.

5. Pilih Tipe Promosi Produk untuk membuat Iklan Pencarian Produk.

6. Tentukan Modal dan Periode yang akan diterapkan untuk masing-masing iklan.

- Modal adalah biaya maksimum yang perlu Sahabat NOVA bayar.

- Semua iklan akan berhenti saat modal habis.

- Sahabat NOVA dapat mengatur modal harian untuk biaya iklan per hari.

- Kita juga dapat mengatur total modal untuk biaya iklan sepanjang durasi iklan.

- Untuk modal, Sahabat NOVA dapat memilih “Tanpa Batas” agar dapat terus berjalan sesuai saldo yang tersedia, atau “Tentukan Modal” agar kalian dapat menentukan modal untuk setiap iklan.

- Pastikan modal cukup untuk mendapatkan hasil yang diinginkan; iklan akan berhenti saat modal habis.

- Untuk periode, Sahabat NOVA dapat memilih “Tanpa Batas Waktu” agar iklan berjalan hingga modal habis, atau “Tetapkan Tanggal Mulai/Selesai” agar dapat menentukan tanggal mulai & berakhirnya iklan.

Baca Juga: Tips Wirausaha untuk Pemula yang Ingin Cari Penghasilan Tambahan, Jangan Gengsi!