- Gunakan spons lembut untuk membersihkan kompor gas.
- Sekarang, bersihkan larutan sabun dengan air biasa.
- Terakhir, lap kompor hingga kering menggunakan handuk lembut.
2. Gunakan Baking Soda
Cara hilangkan noda makanan yang membandel pada kompor gas bisa menggunakan baking soda.
Adapun yang harus kamu lakukan adalah:
- Campur 1 sdm. baking soda dalam semangkuk air.
- Biarkan larutan mendidih dengan api sedang selama 15 menit.
- Setelah air mendingin, tambahkan 2 sdt. dari cairan pencuci piring. Campur dengan baik.
- Larutan pembersih sekarang sudah siap.
- Gosok noda pada kompor gas dengan spons dan kompor gas akan bebas noda dalam hitungan menit.
Baca Juga: 2 Cara Menghilangkan Goresan di Kacamata Hanya Pakai Satu Bahan Saja!