Ternyata Ini Biang Keroknya, Cara Mengatasi Kulkas yang Tidak Dingin Cukup Bersihkan Satu Bagian Ini

By Nadia Fairuz Ikbar, Sabtu, 15 Juli 2023 | 18:04 WIB
cara memperbaiki kulkas yang tidak (Image Source)

2. Hilangkan debu

Setelah itu, lepas bagian belakang kulkas dengan obeng agar kamu lebih dapat dengan mudah menjangkau kumparannya.

Lalu bersihkan debunya, sebaiknya gunakan kompresor udara atau blower ke koil kulkas.

Namun jika tidak ada, kita bisa menggunakan alat seperti kuas, tetapi lebih membutuhkan banyak waktu.

3. Selesaikan pembersihan

Setelah membersihkan kumparan kulkas, ambil penutup belakang kulkas.

Kemudian Sahabat NOVA dapat meletakkan kulkas di lokasi sebelumnya.

Nah, itulah cara mengatasi kulkas yang tidak dingin tanpa perlu ke tukang servis.

Mudah bukan? Semoga bermanfaat! (*)