Praktis! Cara Menghilangkan Lumut pada Galon Tanpa Disikat, Pakai Cangkang Telur

By Rahma, Selasa, 25 Juli 2023 | 09:03 WIB
Cara menghilangkan lumut pada galon tanpa disikat (Freepik)

NOVA.ID - Sahabat NOVA menggunakan galon untuk memenuhi air minum sehari-hari?

Jaman sekarang, hampir semua orang rasanya memiliki galon di rumah.

Galon sebagai tempat penyimpanan air bersih yang diperuntukkan buat minum ataupun untuk memasak.

Ketika menggunakan galon isi ulang ini agar terjangkau dan ramah lingkungan.

Kita bisa menggunakan galon air ini dalam jangka waktu lama, dan bisa membeli airnya di depot air atau mini market terdekat.

Tapi, masih banyak dari kita yang mengabaikan kebersihan galon, nih.

Coba lihat lagi galon Sahabat NOVA, apakah sudah kotor dan berlumut?

Galon berlumut yang berisi air minum ini bisa menyebabkan masalah kesehatan.

Air minum tersebut bisa menyebabkan masalah kesehatan seperti diare, sakit perut, dan gangguan pencernaan lain.

Maka dari itu, kita wajib tahu cara menghilangkan galon air yang kotor dengan mudah dan tanpa sikat berikut ini.

Cara Menghilangkan Lumut Tanpa Disikat

Baca Juga: 4 Cara Menghilangkan Lumut di Tandon Air Cukup Pakai Satu Bahan!