Beberapa usapan ringan ke kulit juga akan mengaburkan kemerahan, meratakan warna kulit, dan mengecilkan tampilan pori-pori.
Baca Juga: 4 Rekomendasi Makeup Absolute New York dari Para MUA Ternama
Selain bisa jadi cara menghilangkan bekas cupang, foundation ini juga bisa menambah kilau cerah dan sehat pada kulit tanpa terlihat berminyak.
Soal kandungan, ada SPF 35+ dan mengandung Niacinamide untuk mencerahkan dan memperbaiki tekstur kulit secara keseluruhan.
Foundation full coverage ini memiliki 7 shade yang bisa disesuaikan dengan warna kulit Sahabat NOVA. Beli di sini.
3.Skintific Cover All Perfect Air Cushion High Coverage
Harga: Rp159.000
Skintific Cover All Perfect Cushion memiliki hasil akhir sempurna dalam 1 kali tepukan karena menggunakan Nano Silicone Crosspolymer 0.25 micron sehingga memberikan coverage tinggi dan hasil akhir yang flawless.
Bonusnya, dengan Raincoat Protective Film Technology bisa menutup air dan minyak, tahan hingga 12 jam untuk mencegah kusam dan warna tidak merata, pun bisa jadi cara menutupi bekas cupang.
Mengandung serum ingredients seperti 5X Ceramide, Centella and Hyaluronic Acid, yang memelihara, melembabkan, dan menguatkan skin barrier, foundation ini memiliki 5 shade pilihan. Beli di sini.
4.MOP - So X-TRA! Peptides Sunscreen Foundation SPF 40 PA ++