Marshanda dan Vicky Prasetyo Dikabarkan akan Menikah, Ashanty: Kamu Nyaman sama Dia?

By Tiur Kartikawati Renata Sari, Senin, 18 Desember 2023 | 12:01 WIB
Unggahan Marshanda (Instagram)

"Jadi aku tuh pas ngobrol sama dia beda, aku belajar banyak dari dia.

Itu yang captionku yang bikin heboh itu aku belajar banyak dari Vicky udah gitu doang.

Tapi malah orang-orang langsung mikir kayak gua pacaran sama dia, buset dah," imbuh Chacha.

"Tapi ya maksudnya kita berteman baikan lah, ya normal kan bun?" imbuhnya.

Ashanty lantas bertanya mengenai kenyamanan.

"Mungkin kamu nyaman kali ngobrol sama dia?" tanya Ashanty.

"Nyaman sih," jawab ibu satu anak itu jujur.

"Aku ngasa kayak gua harus belajar dari orang kayak gini nih gitu, jadi lebih terbuka aja cara pandangku," pungkasnya. (*)