Cara Mengatasi Paylater Dana Tidak Muncul, Ternyata Ini Penyebabnya

By Maria Ermilinda Hayon, Kamis, 2 Mei 2024 | 19:05 WIB
Mau pinjam uang di Dana Paylater tapi tidak muncul? Begini cara mengatasi paylater Dana tidak muncul. (Tribunpontianak.co.id/net/ka)

Biasanya untuk cara mengatasi paylater Dana tidak muncul, adalah kita bisa mencoba aktif menggunakan layanan di aplikasi Dana, sehingga mendapat peluang tawaran menggunakan layanan paylater.

Namun kita bisa mengikuti berkembangan selanjutnya dari Dana.

Akan tetapi, untuk Sahabat NOVA yang sudah memiliki fitur Dana di aplikasi, maka begini cara mengaktifkan DANA Paylater

1.Carilah fitur Paylater di aplikasi DANA.

2.Ikuti Instruksi Aktivasi yang diberikan oleh DANA.

3. Verifikasi Identitas kita sesuai petunjuk yang diberikan oleh DANA.

4.Persetujuan Syarat dan Ketentuan harus disetujui agar kita bisa menggunakan layanan Paylater.

5.Setelah semua persyaratan dan ketentuan disetujui, kita bisa menggunakan fitur Paylater DANA.

Itulah cara mengatasi paylater Dana tidak muncul. (*)