1. Tinggalkan sepatu di pintu.
Pulang bepergian, jangan membawa masuk sepatu Anda ke dalam rumah. Ini untuk menjaga pestisida dan bahan kimia lainnya tidak menyebar di sekitar rumah.
2. Selidiki cara kerja kimia.
Identifikasikan bahan kimia yang mungkin terpapar di tempat kerja Anda. Gunakan sumber lain untuk belajar tentang efek kesehatan secara potensial.
3. Batasi makanan kaleng.
Kebanyakan makanan kaleng dilapisi dengan resin yang mengandung BPA (bisphenol A) yang dikenal dengan endoktrin disruptor. Cobalah makan makanan segar.
4. Beli daging segar.
Belilah daging dan unggas yang dibesarkan tanpa penggunaan antibiotik dan hormon.
5. Tolak kwitansi.
Sebagian besar kerta kwitansi atau nota mengandung BPA. Minimalkan penggunaan kertas-kertas ini dan gunakan sesuai yang Anda butuhkan.
6. Waspadai wadah makanan plastik.