Kuis Uji Kesehatan Gigi Anak

By nova.id, Rabu, 25 Maret 2009 | 04:51 WIB
Kuis Uji Kesehatan Gigi Anak (nova.id)

13. Anak-anak mulai memerlukan suplemen fluoride a) pada waktu lahir b) pada usia 6 bulan c) sekitar usia 3 tahun d) tidak pernah, suplemen fluoride dapat menimbulkan noda pada gigi

14. Anak harus ke dokter gig jika ... a) hanya bila mempunyai masalah b) paling tidak sekali setahun untuk check-up c) setiap tahun d) paling tidak setiap enam bulan sekali untuk check-up

JAWABAN YANG BENAR:

1. d Fluoride memang diperlukan tetapi baik kelebihan ataupun kekurangan fluoride dapat menimbulkan masalah. Botol air mengandung fluoride bila tercantum pada label.

2. b Walaupun banyak gejala yang disebabkan karena pertumbuhan gigi, biasanya tidak menyebabkan masalah atau hanya dapat menyebabkan anak sedikit rewel.

3. d Tanda-tanda adanya lubang dapat menyebabkan rasa sakit serta meningkatkan kepekaan dan perubahan warna.