Osteoporosis Dapat Dicegah

By nova.id, Kamis, 21 Maret 2013 | 08:47 WIB
Osteoporosis Dapat Dicegah (nova.id)

Osteoporosis Dapat Dicegah (nova.id)

"Ilustrasi "

Makanan

Diet sehat dengan cukup kalsium dan vitamin D membantu membuat tulang Anda kuat. Banyak orang mendapatkan kurang dari setengah kalsium yang mereka butuhkan.

Sumber kalsium yang baik adalah susu rendah lemak, yogurt, dan keju. Anda bisa mendapatkan kalsium tambahan dari jus jeruk, sereal, atau roti. Vitamin D juga dibutuhkan untuk tulang yang kuat. Beberapa orang bahkan perlu mengkonsumsi vitamin D melalui suplemen.

Berikut ini, table mengenai asupan kalsium dan vitamin D yang disarankan National Institutes of Health yang diambil dari Food and Nutrition Board, Institute of Medicine (National Academy of Sciences, 2010).

Life-stage groupCalcium mg/dayVitamin D (IU/day)Infants 0 to 6 months200400Infants 6 to 12 months2604001 to 3 years old7006004 to 8 years old1,0006009 to 13 years old1,30060014 to 18 years old1,30060019 to 30 years old1,00060031 to 50 years old1,00060051- to 70-year-old males1,00060051- to 70-year-old females1,200600>70 years old1,20080014 to 18 years old, pregnant/lactating1,30060019 to 50 years old, pregnant/lactating1,000600

Life-stage group

Calcium mg/day

Vitamin D (IU/day)

Infants 0 to 6 months

200

400