12 Langkah Meningkatkan Ingatan

By nova.id, Rabu, 25 Maret 2009 | 04:19 WIB
12 Langkah Meningkatkan Ingatan (nova.id)

1. Relaksasi secara teratur Salah satu cara yang paling efektif untuk meningkatkan ingatan adalah berusaha mengendorkan ketegangan seluruh otot tubuh sebelum mempelajari sesuatu yang baru. Menurut ahli, relaksasi otot dapat mengurangi kecemasan yang sering dirasakan seseorang ketika berusaha mempelajari hal baru.