Tak tahan dengan siksaan yang bertubi-tubi, Ferdi memenuhi anjuran seorang warga untuk mengaku dengan harapan pemukulan bisa dihentikan. "Korban mengaku mencuri hanya karena ingin agar penyiksaan terhadap dirinya dihentikan," ujar Kapolsek Megamendung AKP Suharto.