10 Makanan untuk Kurangi Kerusakan Paru-paru Akibat Asap Rokok

By Noverita, Selasa, 23 Agustus 2016 | 10:30 WIB
Hindari dampak buruk sebagai perokok pasif dengan konsumsi makanan bergizi (Noverita)

4. Bawang

Bawang mengandung antioksidan yang dapat membersihkan racun dalam tubuh.

5. Jahe

Jahe dapat membersihkan lendir di paru-paru karena mengandung antioksidan.

6. Teh Herbal

Teh herbal mampu merangsang usus, mengurangi racun secara bertahap setelah berhenti merokok. Konsumsi secara rutin akan menghilangkan infeksi pada mulut dan kerusakan gigi yang disebabkan kebiasaan menghisap rokok. Termasuk meningkatkan kinerja paru-paru, hati serta menyehatkan tenggorokan.

7. Air Putih

Minum air putih sebanyak mungkin dapat membantu mengusir polutan dalam tubuh.

Baca: Hindarkan Anak dari Rokok, Orangtua Harus Tegas

8. Nanas

Jus nanas baik untuk membersihkan paru-paru.

9. Brokoli

Sayuran hijau ini sangat penting dikonsumsi setelah berhenti merokok maupun saat Anda sering terpapar asap rokok. Selain membersihkan paru-paru dari racun termasuk nikotin, nutrisi didalamnya juga mampu meregenerasi paru-paru yang rusak.

10. Bayam

Manfaat terbaik dari bayam adalah membantu ginjal Anda mengeluarkan racun-racun yang ada dalam darah. Bayam kaya vitamin dan folic acid yang membuat Anda tak merasa ‘lapar’ untuk menghisap rokok lagi