Ini 3 Jenis Dalaman yang Jadi Penyelamat Gaya Kita

By Indira D. Saraswaty, Jumat, 12 Mei 2017 | 14:05 WIB
Ini 3 Jenis Dalaman yang Jadi Penyelamat Gaya Kita (Indira D. Saraswaty)

Apabila desain luaran Anda berpotongan rendah dan memberi ruang untuk memamerkan dalaman, pilihlah kamisol berbahan sutra atau lace.

(Baca juga - Hijab Lace untuk Tampilan Santun yang Feminin​)

3. Halter

Untuk Anda yang lebih suka bergaya sporty, atasan halter bertali mungkin bisa dipakai sendiri.

Tapi, Anda juga bisa mengenakannya sebagai dalaman untuk kardigan atau sweater berbahan tipis atau agak tembus pandang.

Dalaman  halter juga cocok untuk suasana santai berlibur.

-Alvin Dwipayana