Tumor ini terbentuk ketika massa sel dalam tubuh tumbuh dalam berbagai jenis tipe jaringan, termasuk tulang, saraf, rambut, bahkan gigi.
Kemudian, tumor tersebut biasanya tak menimbulkan kanker, dan bisa dengan mudah dihilangkan.
Bila kita memiliki tumor jenis ini, Wider menyarankan kita tak perlu khawatir, karena tumor ini biasanya tak mengganggu kesehatan dan amat jarang terjadi.
(Baca: Seperti Hamil, Ternyata Ada Tumor dalam Rahim Wanita Ini)
Sumber : www.womenshealthmag.com