"Salah satu alasan dia untuk mengubah gaya hidupnya itu karena anak-anaknya, bukan untuk menarik perhatian Angelina," tutur sumber lainnya.
Angelina Jolie dan Brad Pitt menikah pada 23 Agustus 2014 di Perancis.
Hanya berselang dua tahun, meraka memutuskan berpisah pada September 2016.