Sajikan Rujak Serut Istimewa untuk Segarkan Siang Ini, Simak Resep Rahasianya Berikut!

By Dionysia Mayang Rintani, Jumat, 20 Oktober 2017 | 08:00 WIB
Sajikan Rujak Serut Istimewa untuk Segarkan Siang Ini, Simak Resep Rahasianya Berikut! (Dionysia Mayang)

NOVA.id – Salah satu menu pencuci mulut yang jadi favorit banyak orang adalah rujak serut.

Penasaran cara membuatnya?

Simak resep membuat rujak serut yang asamnya menyegarkan dan membuat siang ini kembali ceria berikut ini.

Bahan:

100 gram jeruk bali, dikupas, disuwir-suwir 200 gram mangga mengkal, diserut 2 buah ketimun, dikupas, dibuang biji, diserut 100 gram bangkuang, diserut 150 gram jambu diserut 100 gram pepaya mengkal, diserut 100 gram kedondong, diserut

(Baca juga: Waspada, Penderita Diabetes Berisiko Mengalami Gangguan Ini, Masih Banyak yang Belum Tahu!) (Baca juga: Ucapkan Selamat Tinggal pada Kulit Kendur dengan 7 Cara Ini, Nomor 3 Paling Mudah!)

Bahan Sambal:

50 gram kacang tanah kulit, sangrai 2 buah terasi, bakar 200 gram gula merah, sisir 5 buah cabai rawit merah 1/2 sendok teh garam 50 ml air jeruk lemon

(Baca juga: Stop! Jangan Lagi Mengonsumsi Gabungan Menu Ini, Akibatnya Bisa Berbahaya Bagi Tubuh!) (Baca juga: Duh, Ria Ricis Mengalami Alergi Obat! Lakukan Hal Ini Agar Tak Dialami Anak Kita, Yuk!)

Cara Membuat Rujak Serut

1. Sambal, ulek cabai rawit merah, terasi, garam, dan gula merah. Tambahkan kacang tanah. Ulek kasar.

2. Rujak, campur jeruk bali, mangga, ketimun, bengkuang, pepaya mengkal, dan kedondong. Aduk rata. Tambahkan bahan sambal dan air jeruk lemon. Aduk rata.