Jangan Khawatir, Flek Hitam Hilang dengan Bahan Alami Ini

By Winggi, Senin, 4 Desember 2017 | 06:30 WIB
Mengatasi flek hitam (istock) (Winggi)

Papaya bisa dijadikan sebagai masker wajah dengan cara dihancurkan hingga berbentuk pasta.

Setelah dioleskan dan diamkan 15 menit bilaslah wajah dengan air.

(Baca juga: Berkat Dukungan Kuat, Inilah Bukti Para Perempuan Inspiratif NOVA 2017 Survive dalam Hidupnya)

5. Bengkoang

Manfaat bengkoang memang sudah terbukti bisa mencerahkan warna kulit.

Tentu buah ini juga bisa mengatasi flek hitam pada wajah.

Caranya dengan dijadikan masker wajah yang nantinya akan memberikan sensasi dingin dan segar pada wajah.

(Baca juga: Hadapi Kondisi Hingga Titik Nol, Ini Penjelasan Psikolog Rieny Hassan di Perempuan Inspiratif NOVA 2017)

Kita bisa memilih satu di antara beberapa bahan alami untuk dijadikan masker penghilang flek hitam di wajah.

Kerjakan secara rutin agar bisa mendapatkan hasil yang maksimal.

Jika kita memiliki kulit yang sensitive sebaiknya konsultasi dulu kepada ahlinya agar tidak mendapatkan efek yang tak diinginkan.(*)