Jika Berkunjung ke Korea Selatan, Pantang Lakukan 7 Hal ini Jika Tak Mau Berakhir di Sel Penjara

By Amanda Hanaria, Rabu, 3 Januari 2018 | 14:30 WIB
Jika Berkunjung ke Korea Selatan, Pantang Lakukan 7 Hal ini Jika Takmau Berakhir di Sel Penjara (Amanda Hanaria)

Jangan pernah berani meludah di depan umum, terutama bila kamu sedang berada di Seoul.

Sebab meludah di depan umum itu ilegal dan kamu dapat ditangkap.

Baca juga: Jangan Keliru! Ternyata Susu Tanpa Garam Jauh Lebih Sehat Loh, Ini Buktinya

3. Tato

Di Korea Selatan, tato pada dasarya ilegal. Sebab seniman tato haruslah seorang dokter yang berlisensi.

Jadi jika sampai ketahuan membuat tato di Korea Selatan tanpa penanganan dokter berlisensi, kamu dapat ditangkap.

4. Rok mini

Penggunaan rok mini di Korea Selatan pernah hampir dilarang.

Larangan ini disampaikan oleh mantan Presiden Park Geun Hye.

Mereka yang melanggarnya harus membayar denda sebesar 50 ribu won atau setara Rp 634 ribu.

Baca juga: Cerdas Merawat Gigi untuk Gigi Sehat dan Senyum Menawan

5. Game Online