Wow, Merawat Wajah dengan Campuran Air Beras dan Bahan Alami Lain Efektif Hilangkan Jerawat

By Winggi, Kamis, 1 Februari 2018 | 09:30 WIB
Air beras bisa untuk mengatasi jerawat (istock) (Winggi)

NOVA.id- Salah satu masalah kulit wajah yang paling menjengkelkan bagi perempuan yakni jerawat. 

Dengan munculnya jerawat di wajah bisa menurunkan tingkat percaya diri kita. 

Jerawat merupakan kondisi kulit yang paling umum yang bisa muncul pada usia berapapun. 

Meski ada beberapa faktor yang bisa memicu jerawat, namun yang paling umum yakni pori-pori tersumbat dan bakteri penyebab infeksi. 

(Baca juga: Benarkah Mammografi Justru Memicu Kanker Payudara? Inilah Jawabannya!)

Untuk mengatasinya, ada banyak produk kecantikan penghilang jerawat, tetapi sedikit sekali yang ampuh digunakan. 

Disarankan untuk beralih ke bahan alami untuk mengatasi atau mencegah jerawat karena sarat dengan antioksidan sebagai penangkal jerawat. 

Banyak bahan alami yang bisa mengatasi masalah ini, salah satunya air beras. 

Jangan hanya menggunakan air beras secara tunggal, namun cobalah untuk memanfaatkan bahan lainnya. 

Berikut bahan alami lain yang bisa dicampur sebagai masker untuk mengatasi dan mencegah jerawat, melansir Boldsky. 

(Baca juga: Sempat Viral di Sosmed, Gadis Penyandang Tunagrahita yang Jago Buat Desain Gaun Akhirnya Berangkat ke Jakarta)

1. Air beras dan perasan lemon