Ini Dia 5 Bahaya Jika Kita Malas Membersihkan Make Up Sebelum Tidur, Nomor 3 Sering Jadi Momok

By Healza Kurnia, Sabtu, 3 Februari 2018 | 14:00 WIB
riasan saat liburan (istock) (Healza Kurnia Hendiastutjik)

2. Komedo

Membiarkan kosmetik tetap menempel di wajah ketika tidur bisa menyumbat pori-pori wajah dan akhirnya memicu munculnya komedo.

3. Jerawat

Salah satu hal yang paling jelas terjadi saat malas membersihkan riasan wajah adalah munculnya jerawat.

Pori-pori yang tersumbat karena malas membersihkan riasan tidak hanya menjadi penyebab infeksi, jerawat juga bisa muncul karena kita malas membersihkannya.

Baca juga: Tak Perlu Was-Was Memulai Bisnis Bakery Asal Ada Tepung Premix, Ini Alasannya

4. Bibir Kering

Wanita dan lipstick seakan-akan tak pernah terpisahkan.

Namun, terlalu lama menggunakan warna pada bibir dapat membuat bibir menjadi kering karena hilangnya kelembaban alami kulit bibir.

Baca juga: Ingin Badan Kurus Ternyata Tak Perlu Kurangi Porsi Makanan, Namun Catat Strategi Paling Tepat Berikut!

5. Penuaan kulit

Kita pasti pernah mendengar bahwa 'mencegah lebih baik daripada mengobati'. 

Yah, ini juga berlaku pada kulit kita.

Tidak menghapus riasan di wajah akan menciptakan semacam 'penghalang' yang menyebabkan kulit kering.

Selain itu, riasan akan menarik zat radikal bebas yang bisa menyebabkan penuaan dini.(*)