Tak Perlu Pakai Bulu Mata Palsu, 7 Cara Mudah Ini Bisa Menebalkan dan Melentikkan Bulu Mata Secara Mudah

By Dionysia Mayang Rintani, Rabu, 7 Februari 2018 | 05:30 WIB
Extension Bulu Mata (Dionysia Mayang)

Terlebih lagi bila dicampurkan dengan minyak zaitun dapat membuat bulu mata menjadi lebih tebal.

(Baca juga: Kenakan Hijab, Dina Lorenza Justru Banjir Tawaran Iklan Sampo)

5. Shea Butter

Shea butter mengandung khasiat melembapkan dan menjaga bulu mata agar tidak mudah rontok.

Bahan ini mengandung vitamin B dan E yang membantu memberi nutrisi dan membuat bulu mata lebih kuat.

(Baca juga: Kapan Usia Terbaik Anak Kita untuk Sunat? Inilah Jawabannya)

6. Petroleum Jelly

Petroleum jelly membantu bulu mata agar lebih tebal dan kuat.

Hal ini disebabkan karena petroleum jelly mengandung emolien, minyak tebal yang memiliki sifat untuk menguatkan.

Selain itu membantu mengunci kelembapan pada bulu mata dan membuat bulu mata lebih tebal.

(Baca juga: Jakarta Dilanda Banjir, 4 Potret Ini Sukses Bikin Warganet Terharu Hingga Iri)

7. Teh Hijau

Teh hijau mengandung flavonoid dan antioksidan serta nutrisi yang lainnya.

Hal ini membuat bulu mata tumbuh lebih tebal.

Nah, selamat mencoba! (*)