Malas Olahraga karena Takut Rambut Lepek dan Terlihat Aneh, Nih Coba 4 Tips Berikut!

By Winggi, Jumat, 23 Februari 2018 | 09:30 WIB
Tetap cantik saat olahraga (istock) (Winggi)

Sering diabaikan, namun memilih aksesoris rambut yang dapat menyerap keringat sangatlah penting. 

Hal ini bermanfaat untuk menjaga rambut kita tetap cetar setelah berolahraga. 

(Baca juga: Tak Sanggup Diet? Lakukan 5 Cara Ini Saja Agar Berat Badan Turun dengan Mudah!)

3. Pakai dry shampoo

Sebelum olahraga, pastikan menaburkan dry shampoo pada rambut. 

Dry shampoo bisa membantu menyerap keringat lebih baik. 

(Baca juga: Gara-Gara Menjual Warisan yang Sudah Jadi Miliknya, Seorang Ibu Digugat Empat Anaknya)

4. Buat gaya rambut yang cantik

Jika terlalu banyak keringat yang membuat rambut kita sedikit lepek, atasi dengan gaya rambut yang cantik. 

Kita bisa menggunakan bobby pin untuk menjepit poni yang lepek atau mengepang rambut kita seperti ara Croft di film Tomb Raider.

(Baca juga: Sempat Mencoba Bunuh Diri, Ternyata Begini yang Dilakukan oleh Ibu Ini Pada Tiga Anaknya, Miris!

Bagaimana? 

Tentu tak ada alasan untuk malas berolahraga sekarang kan? (*)

(TribunStyle.com/Maharani Krisna Handayani)