Selain Enak, 5 Makanan Ini Juga Mampu Menjaga Kesehatan Hati loh!

By Winggi, Kamis, 5 April 2018 | 03:30 WIB
Makanan sehat yang menjaga fungsi hati (Winggi)

(Baca juga: Hmmm… Ayam Bumbu Terasi Gurih Ini Pasti Bikin Ketagihan!)

1. Ikan salmon

Ikan dengan kandungan omega-3 asam lemak seperti salmon, tuna, mackerel, dan sarden bisa membantu sistem kardiovaskular untuk menjadi lebih kuat karena mencegah pembekuan darah.

Ini juga mengurangi jumlah lemak yang tidak sehat dalam aliran darah kita.

Lemak yang baik bisa menghancurkan lemak jahat.

(Baca juga: Sukses Melalui Film Horor Pengabdi Setan, Kini Joko Anwar akan Garap Film Kembali, Horor Lagi?)

2. Sayuran hijau

Sayuran hijau berserat dan berdaun ini punya banyak kandungan potasium.

Senyawa ini sangat baik untuk menjaga sistem sirkulasi tubuh kita.

Zat besi dalam sayuran seperti akle dan bayam juga mampu mempertahankan jumlah darah yang sehat serta baik untuk kesehatan jantung.

(Baca juga: Terungkap! Ternyata Inilah Sosok Pria yang Selalu Mendampingi Nafa Urbach)

3. Buah berry