Meski Sederhana, 5 Bahan Alami Ini Ampuh Mengusir Komedo di Wajah loh!

By Winggi, Kamis, 5 April 2018 | 07:30 WIB
Bahan alami untuk mengusir komedo (Winggi)

Sifat antibakteri pada madu akan membantu menghilangkan komedo secara efektif.

Madu juga sangat menenangkan dan melembapkan kulit.

Untuk melakukan perawatan ini, cukup hangatkan madu dan gunakan di area wajah yang terkena.

Biarkan selama 20 menit dan kemudian bersihkan dengan air.

Kita bisa mengulangi perawatan ini beberapa kali hingga komedo menghilang.

(Baca juga: Hati-Hati, Batuk Tak Hanya Disebabkan oleh Virus! Ini Penjelasannya)

2. Lemon

Air lemon membantu mengelupas kulit dengan demikian akan membantu menghilangkan sel-sel kulit mati.

Selain itu sifat astringen dalam air lemon membantu menghilangkan minyak berlebih pada kulit.

Cukup peras ssatu buah lemon kemudian celupkan kapas.

Setelah itu terapkan kapas pada wajah untuk menutupi area komedo.

Diamkan selama 15-20 menit lalu bersihkan wajah dengan air hangat.