Penuh Nutrisi, Ini 4 Manfaat Baik Minyak Almond untuk Kulit

By Winggi, Jumat, 18 Mei 2018 | 10:00 WIB
Minyak almond (baibaz)

NOVA.id- Menjaga kecantikan kulit ada beragam cara.

Salah satunya dengan bahan alami yang ada di rumah.

Ada beragam bahan alami yang bisa kita pakai, termasuk minyak almond.

(Baca juga: Sering Tak Disadari, 6 Kebiasaan Ini Bikin Bibir Jadi Hitam, loh!)

Minyak alami ini merupakan salah satu solusi yang efektif ampuh mengatasi beberapa masalah kulit.

Bahkan minyak almond sangat berkhasiat untuk semua jenis kulit, baik itu kering, berminyak, ataupun normal.

Pada produk kecantikan, biasanya minyak almond sering digunakan untuk krim, salep, sabun, pelembap, hingga lulur.

(Baca juga:  Haus Usai Tarawih? Segelas Minuman Segar Ini Bisa Jadi Solusi loh!)

Ini karena minyak almond dapat mengatasi masalah seperti jerawat, infeksi kulit, kerutan, dan juga garis halus.

Kelebihan lainnya, minyak almond dapat memberikan rasa lembab dan bersih tanpa ada efek samping.

Melansir Boldsky, di bawah ini manfaat minyak almond untuk menjaga kecantikan kulit kita. 

(Baca juga: Ketentuan Mengonsumsi Gula untuk Ibu Hamil Agar Tak Membahayakan Janin)