- Irak
Setelah berbuka puasa, warga Irak akan berkumpul bersama untuk memainkan permainan tradisional bernama mheibes.
Permainan ini dilakukan oleh pria selama Ramadan.
Dua kelompok terdiri dari 40 hingga 250 pemain secara bergantian akan menyembunyikan mheibes atau cincin.
Lawan harus menentukan pria mana yang menyembunyikan cincin itu melalui bahasa tubuh saja.
Tradisi ini memiliki nilai budaya dan sejarah yang mendalam.
Selama bertahun-tahun, pemerintah Irak mengumpulkan permainan di masyarakat, dengan menampung ratusan peserta sehingga mampu menyatukan penduduk setempat.
(Baca juga: Wah, 9 Kacang dan Biji-bijian Ini Ampuh Jaga Kesehatan Kita, loh!)