1/2 sendok teh pasta vanila
50 gram keju parut
2 sendok teh margarin untuk olesan
2 sendok makan gula pasir kasar untuk taburan
(Baca juga: Mudik Lewat Magelang? Jangan Lupa Nikmati 5 Kuliner Khas Kota Ini)(Baca juga: Inilah Keahlian yang Harus Dimiliki Agar Bahagia dengan Pasangan)
Cara Membuat:
- Tata roti tawar di pinggan tahan panas kecil yang dioles margarin dan ditabur gula pasir kasar.
- Kocok lepas telur, gula pasir, garam, dan kayumanis bubuk, lalu tuang susu cair, aduk rata. Tambahkan kismis dan pasta vanila, aduk rata.
- Tuang ke atas roti tawar. Diamkan sebentar sampai meresap.
Bagaimana Sahabat NOVA?
Mudah bukan?
Selamat mencoba(*)
Artikel ini telah tayang dalam sajiansedap.grid.id dengan judul Tak Perlu Oven, Custard Roti Kukus Ini Bisa Jadi Menu Buka Puasa Seru