Tak Disangka, Ternyata Pizza Bisa Tangkal Kanker, loh!

By Tiur Kartikawati Renata Sari, Jumat, 8 Juni 2018 | 13:15 WIB
Pizza Pascalina (Keram/Pixabay.com)

Para peneliti percaya bahwa kandungan tomat dalam pizza memegang peanan yang amat penting.

Tomat memiliki zat likopen yang merupakan antioksidan kuat untuk menangkal radikal bebas.

Bahkan, pada pasien penderita kanker, Pizza Pascalina adalah menu diet yang disarankan untuk membantu menyingkirkan kanker.

(Baca juga: Setelah Kematian Kate Spade, Para Penggemar Lakukan Ini di Depan Toko)

Konon, Pizza Pascalina juga termasuk dalam salah satu menu dari diet mediterania yang terdiri dari lemak tak jenuh, nutrisi cukup serta memiliki rasa yang lezat.

Sahabat NOVA, tertarik untuk mencobanya? (*)