- Cairan Pembersih
Untuk furnitur kulit asli, kita tak disarankan menggunakan produk cairan pembersih secara sembarangan.
Penggunaan cairan pembersih dapat menyebabkan spot gelap pada kulit.
- Pelapis khusus
Pada awal pembelian, kita juga bisa mengaplikasikan pelapis khusus kulit asli.
Jika belum, furnitur dapat dilapisi setelah sebelumnya dibersihkan terlebih dahulu dari debu dan kotoran.
(Baca juga: Berkaca dari Kasus Kate Spade, Yuk Redakan Depresi dengan Olahan Kapulaga)
- Lotion Kulit
Gunakan pula lotion kulit setiap 3 bulan sekali.
Cukup mudah, bukan?
Selamat mencoba! (*)