Masih Rindu Kampung Halaman? Bikin Saja Desain Meja Makan Seperti Ini

By Healza Kurnia, Rabu, 27 Juni 2018 | 09:00 WIB
Inspirasi desain meja makan etnik tradisional (NOVA)

Kalau ukurannya kurang panjang, tambahkan lembaran papan yang diletakkan di atasnya. Unik bukan!

2. Tutup dengan lembaran kain, bisa jenis kain apa saja.

Jika tak memiliki taplak, bisa gunakan pasmina.

Kali ini dipilih motif batik karena memakai tema tradisional etnik.

Baca juga: Ulang Tahun ke-31, Shandy Aulia Dapat Kejutan Manis dari Suami

3. Centerpiece memakai meja putar yang biasa dipakai untuk meletakkancake (cake tray).

Peletakan wajan berisi ketupat pada centerpiece menambah kesan berlebaran (NOVA)

Letakkan wajan yang sudah diisi ketupat Lebaran di atasnya.

4. Piring dari tanah liat dan wadah makanan yang biasa dipakai buat sesajen cantik hadir di meja hidang kalau tahu caranya.

Letakkan juga cangkir kaleng untuk menambah kesan tradisional.

5. Sebagai penyegar ruangan, tambahkan tanaman di botol bekas minuman.

Tanaman ini diambil langsung dari halaman rumah.