Berikan Sentuhan Empowering, Desainer Indonesia Tonjolkan Kain Nusantara di JMFW 2018

By Winggi, Minggu, 29 Juli 2018 | 12:30 WIB
Busana karya 2Madison Avenue (NOVA)

Dari 26 koleksi ini, terdapat 5 koleksi yang terinspirasi dari militer atau army, di mana para model membawa panahan bak ksatria yang kuat.

Model membawa panahan yang menunjukkan kekuatan |Afri Prasetyo | NOVA (Afri Prasetyo | NOVA)

Karya yang terinspirasi dari militer | Afri Prasetyo | NOVA (Afri Prasetyo | NOVA)

Untuk gaun pengantin versi modest atau santun yang dipersembahkan 2Madison Avenue memiliki detail bunga yang cantik dan anggun. 

Gaun pengantin bergaya modest atau santun | Ira | NOVA (Ira | NOVA)

(Baca juga: Eits, Sebelum Bikin Open Storage Sendiri, Ingat 5 Hal Berikut Ini, ya!)

Projek yang hanya dibuat dalam waktu 3 minggu ini, berhasil memberikan sentuhan kekuatan atau empowering di atas panggung Jakarta Modest Fashion Week 2018.

Diketahui, parade fashion modest pertama di Asia Tenggara ini akan berlangsung selama 4 hari.

Yakni yang dimulai dari tanggal 26 hingga 29 Juli mendatang. (*)