Hindari Stress dan Gangguan Lainnya dengan Minyak Atsiri, Apa Itu?

By Dionysia Mayang Rintani, Senin, 30 Juli 2018 | 15:01 WIB
Theurapetic Oil ()

NOVA.id – Masalah yang sering kita hadapi, terutama yang tinggal di kota besar adalah stres.

Hal tersebut dipicu oleh aktivitas dan mobilitas yang tinggi.

Padahal, stres bisa memicu beragam gangguan kesehatan.

(Baca juga: Duh, Sudah Sukses Lalu Jadi Egois? Awas Ini Buruknya Perempuan Alfa!)

Namun jangan khawatir, karena kita bisa memanfaatkan essential theurapetic oil atau yang sering kita dengar dengan minyak atsiri.

Jenis minyak ini memiliki kualitas terapi yang bisa memberikan manfaat baik untuk kesehatan, baik secara fisik maupun mental.

Minyak atsiri sendiri merupakan cairan yang diproduksi melalui proses distilasi dari daun-daun, batang, bunga, akar, kulit, buah, dan bagian lain dari tanaman.

(Baca juga: Belum Terwujud, Ternyata Ini Cita-Cita Mulia Ashanty Sejak Kecil)