1. Berdiri di depan cermin.
2. Pandangan diarahkan ke atas, sehingga bagian leher terbuka lebar.
3. Lakukan gerakan menelan.
4. Perhatikan daerah di bawah jakun.
(Baca juga: Alami Down Syndrome, Perempuan Ini Menang Kontes Kecantikan Global)
5. Lakukan kembali gerakan menelan, sambil meraba bagian bawah jakun dengan ujung jari-jari kedua tangan.
6. Perhatikan kemungkinan adanya pembesaran, atau benjolan yang dapat teraba.
7. Konsultasikan ke dokter jika ada yang mencurigakan.
8. Perabaan leher sebaiknya dibantu oleh orang lain.(*)
(Astriani Dwi Aryaningtyas)