Terlalu Sering Bercinta juga Berbahaya, Ketahui 5 Risikonya!

By Juwita Imaningtyas, Kamis, 20 September 2018 | 00:00 WIB
Bercinta dengan Suami (theconversation.com)

1. Inflamasi

Perempuan yang bercinta terlalu sering dapat mengalami inflamasi di area Miss V.

Hal ini bisa menimbulkan rasa nyeri ketika buang air kecil atau kesulitan berjalan karena Miss V terluka.

Baca Juga : Di Balik Mata Unyu Gadis Cilik Ini, Ternyata Penyebabnya Penyakit Berbahaya!

2. Tubuh Letih dan Tekanan Darah

Bercinta terlalu sering dapat membuat tubuh merilis hormon norepinephrine, adrenaline, dan kortisol ke aliran darah yang dapat meningkatkan detak jantung.

Hal ini bahkan berisiko memicu tekanan darah tinggi.

Rasa letih pun tak bisa dihindari karena terlalu sering bercinta.

Baca Juga : Rahasia Awet Muda Yuni Shara Terungkap! Ternyata Karena Rajin Konsumsi Minuman Ini