Pembuluh Laba-Laba Buat Kaki Tak Cantik? Coba Bahan Ini untuk Hilangkannya

By Hinggar, Minggu, 23 September 2018 | 10:49 WIB
Pembuluh Laba-Laba Buat Kaki Tak Cantik? Coba Bahan Ini Untuk Hilangkannya (www.lifealth.com)

2. Bawang putih

Bawang putih memiliki antioksidan dan anti inflamasi.

Sifat ini membuat bawang putih akan membantu meningkatkan sirkulasi darah dalam tubuh dan mengurangi pembuluh darah laba-laba.

Sehingga disarankan untuk meningkatkan mengonsumsi bawang putih.

Baca Juga : Ternyata Bukan Sule Orang yang Gagalkan Lina Dapatkan Rumah, Tapi Ini!

3. Tomat hijau

Tomat hijau bermanfaat untuk meningkatkan sirkulasi darah, dan membantu mengurangi pembuluh darah laba-laba yang timbul.

Iris tomat hijau dengan bentuk cincin, dan letakkan di daerah timbulnya pembuluh darah tersebut, kemudian ikat dengan perban.

Baca Juga : Berkebaya, Istri Sunan Kalijaga Tampil Cetar & Berkelas! Intip Gayanya