Lalu bagaimana mengolah pisang sebagai bahan perawatan kulit?
Melansir Boldsky, pisang bisa kita jadikan masker wajah yang dapat dipakai sehari-hari di rumah, berikut cara membuatnya.
Ambil satu buah pisang, kemudian potong menjadi ukuran kecil.
Baca Juga : Dear, Working Mom: Pilihlah Mobil yang Tepat untuk Dukung Aktivitasmu
Setelah itu hancurkan dan tambahkan air, aduk hingga berbentuk pasta.
Oleskan masker pada wajah dan biarkan selama 15 menit.
Setelah itu, kita bisa bilas dengan air dingin.
Baca Juga : Menggemaskan, Ini Potret Anak Kedua Carissa Puteri yang Super Ganteng!
Untuk mendapatkan hasil maksimal, kita juga bisa menambahkan beberapa bahan alami lain seperti madu atau air lemon bagi kulit yang berjerawat.
Selamat mencoba! (*)