Sambut Hari Kontrasepsi Sedunia, DKT Indonesia: Terencana Sejak Muda!

By Yashinta Mulya Sari, Selasa, 25 September 2018 | 18:20 WIB
Sambut Hari Kontrasepsi Sedunia, DKT Indonesia: Terencana Sejak Muda! (dok. Nova.id)

Sedangkan Moth3rs.com disediakan sebagai platform edukasi mengenai pentingnya perencanaan secara general seperti rencana finansial, karir, pendidikan anak, dll.

“Hingga saat ini kedua platform tersebut telah menjangkau lebih dari 24 juta wanita Indonesi,”ujar Aditya.

Bagi remaja, DKT Indonesia berencana menjangkau ke sekolah dan universitas yang sudah dimulai sejak tahun 2017 lalu.

Baca Juga : 2 Kali Kehilangan Calon Bayi, Gilang Dirga Ungkapkan Penyebabnya

Kini kegiatan tersebut berhasil menjangkau 22.000 mahasiswa/siswa di 11 universitas dan 125 SMA.

Untuk itu pemerintah melalui BKKBN bersama DKT Indonesia akan terus berupaya mengedukasi masyarakat mengenai petingnya perencanaan keluarga dengan metode kontrasepsi modern. (*)